Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2018

Pilihan BB Cream Terbaik untuk Merawat Wajah agar Tampil Lebih Cantik

Siapa yang tak mengenal BB cream? Sejak kemunculannya pada tahun 2011 dan kemudian semakin populer di kawasan Asia terutama Korea di tahun 2012 membuat BB cream (krim BB) semakin banyak dikenal di Indonesia maupun di berbagai belahan dunia lainnya. Popularitas BB cream tidak lepas dari kemampuannya dalam menghadirkan riasan yang natural dan terlihat flawless. Ya, cewek-cewek milenial lebih suka terlihat cantik natural dibandingkan dengan tampil apabila tampil menggunakan dandanan menor. Hampir semua perusahaan kosmetik saat ini mengeluarkan BB cream. Mulai dari Pixy, Wardah, Purbasari, hingga merek-merek luar negeri. Di antara sekian banyak pilihan, BB cream Pixy adalah yang lumayan banyak penggunanya. Harga BB cream Pixy  yang terjangkau dan kualitasnya yang mampu mempertahankan make up agar tetap cerah dan tidak kusam selama kurang lebih 12 jam tersebut, adalah alasan kuat, mengapa banyak wanita yang menggunakannya. bb cream Selain Pixy, Sebenarnya masih ada beberapa m

Meteor Garden 2018 Penuh Pemain Muda

Siapa sih yang gak kenal dengan drama series Meteor Garden? Generasi 90-an ngacung dulu deh. Hihi... Yup! Drama Meteor Garden ini booming banget di tahun 2000-an. Kamu yang masih remaja dan beranjak dewasa di tahun tersebut, pasti tau dong drama fenomenal ini?. Sukses tayang di berbagai negara, termasuk Indonesia, Meteor Garden mendapat rating yang cukup tinggi kala itu. Acting Jerry Yan, Barbie Hsu, Vic Zhu, Ken Zhu dan Vaness Wu, sukses menghipnotis penonton di belahan dunia. meteor garden  Tidak hanya itu saja, nama mereka pun ikut melambung seiring suksesnya serial Meteor Garden season 1 dan 2. Beberapa negara seperti Korea, Jepang, bahkan Indonesia mengadopsi drama Taiwan ini, namun dengan judul yang berbeda. Saya pun mengikuti episod demi episod kala tayang di televisi. Pantang ketinggalan lah. Kalo dah kelewat satu episod aja..duuuhhh..gimana ya tadi? penasaran banget. Hahaha. As we know , dulu internet belum selancar jaya sekarang. Gak ada youtube, atau instagram tu

Canva, Edit Apa saja Bisa

Canva salah satu aplikasi design yang memanjakan pengguna dengan menyediakan banyak template menarik. Selain potoshop dan corel, Canva bisa jadi pilihan kamu untuk menghasilkan design berkualitas. Pertama nge-blog itu, rasanya pengen nuangin semua ide yang ada di kepala. Baik itu berbentuk curhatan, tips, maupun pengalaman sehari-hari. Yang kepikiran saat itu sih, yang penting blog saya terisi dulu. Bisa nge post satu tulisan aja, senangnya minta ampun, apalagi tulisan saya udah ada yang baca beberapa orang. Duuh..rasanya gimana gitu. Seiring berjalannya waktu, saya mulai mikir, blog saya ni arahnya kemana? Niche nya apa?  Akhirnya saya milih ke lifestyle blogger aja. Kehidupan sehari-hari bisa jalan, makan, wisata, kerjaan dan lain sebagainya. canva Satu persatu artikel terposting di blog saya. Masih banyak kekurangan yang saya rasakan. Tapi saya terus belajar dari blog para senior yang sering menang lomba dan belajar kalau artikel bagus itu seperti apa? Banyak artikel para